January 8, 2025 | BPS Activities
Workshop Survei Harga Produsen 2025
Telah dilaksanakan Workshop Survei Harga Produsen Tahun 2025 pada tanggal 8-9 Januari 2025 secara daring melalui Zoom. Kegiatan ini diikuti oleh peserta dari berbagai BPS Kabupaten/Kota dengan pengajar dari BPS RI.
Survei Harga Produsen (SHP) bertujuan untuk memantau perkembangan harga di tingkat produsen dan mencakup:
🌾 Sektor Pertanian (HPT)
⛏️ Sektor Pertambangan, Penggalian, dan Industri Pengolahan (HP)
🏢 Sektor Jasa (HPJ)
Data yang diperoleh akan digunakan untuk menghitung Indeks Harga Produsen (IHP) yang dipublikasikan secara triwulanan.
💡 Mari kita dukung bersama pengumpulan data statistik yang akurat demi pembangunan Indonesia yang lebih baik!
Tim Distribusi
BPS Kabupaten Tanggamus
Related News
BPS-Statistics Indonesia
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tanggamus (Statistics Tanggamus Regency)Jl. Ir. Hi. Juanda Kota Agung 35384 Tanggamus
Telp (0722) 21893
Faks(0722) 21893
Mailbox : bps1802@bps.go.id